Apartemen di Yogyakarta

Diposting oleh Unknown

Sejahtera Family Hotel & Apartement merupakan pilihan tepat bagi anda yang ingin melewatkan akhir pekan bersama keluarga atau melakukan perjalanan bisnis. Lokasi kami sangat strategis yaitu 5 menit berkendara dari bandar udara dan 10 menit dari pusat kota. Kami juga dekat dengan kampus, baik negeri maupun swasta.

Hotel dengan fasilitas apartemen ini sangat unik dan menarik. Selain sebagai hotel bintang tiga, hotel ini juga memiliki tipe kamar yang unik baik di Tower 1 maupun di Tower 2. Ada ruangan suit dengan dua kamar tidur (75 m2) untuk 4 orang, ruangan suite dengan 3 kamar (85 m2) untuk 5 orang, dan penthouse (147 m2) untuk 7 orang. Setiap unit dilengkapi dengan fasilitas seperti: ruang tamu, ruang makan, dapur beserta peralatannya, telepon internasional, AC, pemanas air, TV dengan 12 saluran, serta parabola. Hotel & Apartemen Sejahtera Family juga menyediakan ruang pertemuan dengan berbagai fasilitas untuk 80-150 orang.

Related Posts by Categories